Home / Cirebon / Daerah / Jabar / Kriminal / Ragam

Kamis, 23 Maret 2023 - 16:47 WIB

Patroli Dialogis Polsek Pabedilan Polresta Cirebon Sampaikan Himbauan Kamtibmas Kepada Obrog Penggugah Sahur

IDN Hari Ini, Cirebon – Kepolisian Sektor Pabedilan Polresta Cirebon Polda Jabar, melakukan patroli dialogis di malam hari dalam bulan ramadhan.

Kegiatan patroli dialogis ini dilakukan oleh Aiptu Iwan Setiawan selaku Ka SPKT bersama dengan Anggotanya Brigadir Rangga menjelang subuh di sepanjang Jalan Mayjen D.I.Panjaitan termasuk Desa Babakan Losari Lor, pada Kamis (23/03/2023) dini hari.

Baca Juga  Polsek Gempol Amankan Dua Pelaku Tindak Pidana Pemalsuan dan Peredaran Uang Palsu

Dimana kegiatan patroli malam ini sebagai upaya antisipasi gangguan kamtibmas baik Kriminalitas dan kejahatan jalanan, rawan C3 serta Geng Motor, juga telah dilakukan himbauan kepada Rombongan Obrog-obrog Penggugah Sahur agar tetap menjaga Kondusifitas dalam Pelaksanaannya serta berhati-hati saat menyusuri pemukiman penduduk untuk membangunkan masyarakat yang akan berpuasa dengan melakukan makan sahur sebelum waktu imsak.

Baca Juga  Kapolresta Cirebon Berikan Penghargaan Kepada Personil BerprestasiĀ 

Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman, S.I.K., M.H melalui Kapolsek Pabedilan Iptu Mulyadi, SH berharap kepada seluruh masyarakat agar bulan suci ramadhan ini dapat dijadikan momentum untuk lebih menjaga dan meningkatkan kondusifitas di lingkungannya masing-masing.

Himbauan Kamtibmas juga telah disampaikan oleh para Bhabinkamtibmas kepada masyarakat desa binaannya antara lain untuk tidak main petasan karena selain berbahaya untuk diri sendiri juga orang lain juga mengganggu lingkungan, tidak ada kegiatan sahur on the road dan jika ngabuburit agar tertib dan selalu patuhi peraturan lalu lintas, itu semua adalah demi untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusif dan kenyamanan masyarakat bersama. ( Nr)

Share :

Baca Juga

Daerah

Pemkab Humbahas Himbau Masyarakat Waspada Megathrust

Daerah

Ramah Tamah Atas Berakhirnya Tugas Pjs. Wali Kota Gunungsitoli dan Pjs. Ketua TP. PKK Kota GunungsitoliĀ 

Cirebon

Polsek Sumber Polresta Cirebon Tingkatkan Patroli Selama Bulan Ramadhan

Cirebon

Satreskrim Polresta Cirebon Ungkap Perampokan Spesialis Minimarket Dan Curas

Daerah

Polres Nias Gelar Apel Sarpras Untuk Operasi Mantap Praja Toba 2024

Daerah

Polsek Alasa Personil Piket Tak Ada alias Bolos, Masyarakat Keluhkan Pelayanan, ” Minta Perhatian Kapolres Nias

Daerah

Hari pers Nasional Dirayakan Dis Komimfo Humbahas Bersama Insan Pers Di Kantor Diskominfo Secara Sederhana

Cirebon

Anggota Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Adakan Patroli Ke Obyek Wisata Kolam Renang Tirta Mas Gemilang, Pasca Hari Raya Lebaran

Contact Us