Sampah Bandara Soekarno-Hatta Menggunung, Akibat Warisan PT. ISU Yang Tidak Memenuhi Standarisasi SLA

IDN Hari Ini, Bandara Soetta – Tangerang – Mendapatkan keterangan klarifikasi dari pihak anak perusahaan PT. Angkasa Pura II atas terjadinya penumpukan sampah bandara soetta di garbage bandara, pihak anak perusahaan PT. APP  menerangkan bahwa hal itu disebabkan terjadinya pemutusan hubungan kerjasama dengan pihak perusahaan PT Indo Sarana Usaha (ISU).

Melalui pesan via WA, diungkapkan juga oleh sdr. Achmad, Deputy EGM PT. Angkasa Pura II, yang mengatakan, “bahwa kami PT. AP2, saat ini sedang melakukan pemilihan mitra pengelola limbah sampah domestik, karena mitra kami sebelumnya tidak dapat memenuhi standarisasi SLA, ungkap Achmad

Baca Juga  Kabupaten Humbahas Raih Juara III, Kategori Pemandu Paviliun Terbaik

Deputi EGM Achmad pun menambahkan, “Untuk mencegahnya sampah domestik yang semakin terus bertambah selama pada saat masa transisi, kami sudah meminta bantuan secara resmi kepada pihak perusahaan yang memiliki ijin tempat pengelolaan sampah.

Baca Juga  Bupati Dan Wakil Bupati Samosir Monitoring Pos Operasi Ketupat Toba Tahun 2023

Terkait juga untuk pengelolaan limbah sampah Internasional, prosesnya tetap dilakukan pembakaran sampah didalam garbage bandara soekarno-hatta, ujarnya

Kami dalam pengelolaan sampah domestik, untuk sementara dialihkan kepada pengeloa TPS swasta, yang berlokasi di Kelurahan Kenanga, Cipondoh Kota Tangerang.

“Adapun biaya yang timbul selama masa transisi kegiatan pengangkutan sampah domestik dimaksud, menjadi beban PT Angkasa Pura II – KCU Bandara Internasional Soekarno Hatta, tegasnya.

Baca Juga  MIK Kirim Surat Terbuka ke Presiden Prabowo, Tuntut Keadilan atas Kriminalisasi oleh Oknum Polisi

Senada atas dasar keterangan pengangkutan dan pembuangan sampah kepada pihak pengelola TPS Swasta, ” diamini oleh Bayu Indrayana, mewakili pihak PT. Angkasa Pura Propertindo, yang menerangkan, bahwa pihak Angkasa Pura II sudah mendapatkan rekomendasi untuk melakukan pembuangan sampah oleh Dinas Lingkungan Hidup Kota Tangerang,” paparnya (Red)

Share :

Baca Juga

Daerah

Forum Koordinasi Percepatan Penurunan Stunting Di Buka Wakil Bupati Samosir

Daerah

Pemkab Samosir Gelar Sosialisasi Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik

Tangerang Raya

Polda, DLH, Disperindag Banten Di Minta Tindak Tegas Pabrik Penyulingan Oli Berdampak Pencemaran Lingkungan

Banten

Pemerintah Daerah Kota Tangerang Harus Menghentikan Rencana Pengosongan Lahan RW 005 & 008 Kelurahan Selapajang Jaya  – Kecamatan Neglasari – Kota Tangerang

Cirebon

Sinergitas TNI-POLRI, Kapolsek Depok dan Danramil Beri Pesan Kamtibmas

Banten

Perkuat Silaturahmi Bhabinkamtibmas Polsek Cijaku Polres Lebak Sambangi Warga.

Daerah

Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa(RUPS-KB), Babay Parid Wazdi Resmi Diangkat Menjadi Direktur Utama Bank Sumut

Cirebon

Kapolresta Cirebon Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Praja Lodaya 2024

Contact Us